Sabtu, 16 Mei 2015
ASAL USUL DESA PUCANGRO LAMONGAN
Pada suatu hari ada seorang nenek yang tengah sedang kelelahan. Sebut saja nenek itu bernama Mbah Sumi. Mbah Sumi ini melekukan perjalanan ke suatu tempat. Ditengah perjalannya, Mbah Sumipun kelelahan dan memutuskan untuk beristirahat dibawah pohon Pucang yang jumlahnya ada dua. Dengan kepuasan yang istirahat yang dialami Mbah Sumi, akhirnya Mbah Sumi memberi nama tempat yang ditumbuhi oleh dua pohon Pucang tersebut dengan nama Pucangro yang artinya dua tumbuhan Pucang yang kembar. MATUR NUWUN.....
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
assalamualaikum ....
klo boleh tahu sumber cerita tsb dari mana za ?
http://munasyaroh.wordpress.com
Posting Komentar